Friday, August 10, 2012

Manfaat dari Minyak Zaitun

Manfaat dari Minyak Zaitun

Olive Oil atau yang biasa kita sebut Minyak Zaitun selain bermanfaat sebagai alternatif pengganti minyak goreng, tapi ternyata juga masih banyak manfaat yang bisa didapati diminyak Zaitun, "Minyak Zaitun mengandung emolien yang bermanfaat untuk menjaga kondisi kulit yang rusak seperti psoriaris dan eksim," ungkap Shahnaz Husain, ahli perawatan kulit. Berikut ini adalah beberapa manfaat yang ada dalam Minyak Zaitun.
  1. Tabir Surya
    Campurkan minyak zaitun dengan air teh (teh yang sudah direbus dan disaring) dalam ukuran yang sama. Setelah itu usapkan ke seluruh bagian tubuh dan wajah anda, dan diamkan saja selamat 1 jam. Setelah selesai jangan lupa bilas tubuh dan wajah anda tanpa menggunakan sabut ini supaya manfaat masih bisa terasa.
  2. Pereda Sakit dan Nyeri
    Campurkan enam tetes minyak esensial lavender dengan dua sendok makan minyak Zaitun, setelah itu gunakan minyak ini sebagai minyak pijatan, Lalu olesi minyak ini kebagian yang terasa nyeri dan dipijit pelan-pelan.

    Kulit dan Rambut Kering
    Campurkan kuning telur dengan Minyak Zaitun dan oleskan pada wajah, tunggu selamat 20 menit. Kemudian cuci bersih wajah anda dengan air. Untuk mencerahkan kulit, tambahkan sedikit lemon ke dalamnya. Campuran ini juga dapat digunakan pada Rambut yang kering, agar tumbuh subur dan bersinar.
  3. Kuku Rapuh
    Campurkan 1/4 cangkir minyak Zaitun dengan tambahan minyak lemon dan ekaliptus (kayu putih). Kemudian rendam kuku anda dalam campuran ini selamat 20 Menit.

0 comments:

Post a Comment